Jenis Kartu ATM BNI

Jenis Kartu ATM BNI-Bagi kalian yang sudah mulai dewasa dan bekerja, pasti telah memiliki yang namanya kartu ATM. Kartu Debit atau Kartu ATM ini bisa kita dapatkan setelah membuka rekening ataupun tabungan di Bank.

Kartu ATM memang sangat dibutuhkan ketika melakukan berbagai transaksi perbankan maupun diluar perbankan seperti bayar tagihan melalui mesin EDC, tarik tunai di mesin ATM dan masih banyak lainnya.

Namun sebelum kalian membuat rekening dan mendapatkan kartu ATM, ada baiknya mengetahui jenis jenis kartu ATM yang disediakan oleh pihak Bank tersebut. Pada pembahasan kali ini, pintarcaricuan.com sudah menyiapkan informasi mengenai jenis kartu ATM BNI yang bisa kalian dapatkan ketika membuka rekening.

Jenis Kartu Debit BNI & Biaya Admin

Admin tekankan lagi bahwa terdapat beberapa Jenis Kartu ATM BNI yang bisa kalian miliki ketika membuat rekening tabungan. Setiap jenis kartu ATM ini memiliki fungsi, biaya admin dan limit transaksi yang berbeda beda.

Untuk itu, kalian sangat wajib mengetahui rincian apa saja yang terdapat pada kartu ATM BNI sebelum membuat rekening. Jadi, dimasa mendatang kalian tidak kaget dengan biaya admin atau limit transaksi yang berlaku pada kartu ATM tersebut.

Tak perlu bingung, pada kesempatan kali ini admin akan membahas secara rinci jenis jenis kartu ATM BNI yang bisa kalian miliki beserta dengan biaya admin dan limit transaksi nya. Tak perlu panjang lebar lagi, yuk simak penjelasannya dibawah ini.

Sudah sangat jelas bahwa kartu ATM yang dikeluarkan oleh Bank BNI memiliki beberapa jenis yang berbeda dan manfaat serta fungsi yang berbeda pula. Yuk simak jenis kartu nya dibawah ini :

1. Kartu ATM BNI Silver
Jenis kartu debit pertama yang dikeluarkan oleh Bank BNI adalah Kartu ATM BNI Silver. Seperti namanya, kartu ini di dominasi dengan warna silver ataupun abu abu. Biasanya, kartu ini yang paling banyak digunakan oleh orang di Indonesia. Untuk biaya admin dan limit transaksi nya sendiri cukup kecil jika dibandingkan dengan kartu ATM lainnya. Berikut detail biaya admin dan limi transaksi kartu ATM BNI silver :

KETERANGANLIMIT (/HARI)Pembuatan baruRp 10.000Ganti rusak/hilangRp 15.000Limit tarik tunaiRp 5.000.000/hariLimit transfer sesamaRp 50.000.000/hariLimit transfer antar bankRp 10.000.000/hariLimit pembayaranRp 10.000.000/hariAdministrasi bulananRp 4.0002. Kartu ATM BNI Gold
Jenis kartu debit kedua yang dikeluarkan oleh Bank BNI adalah kartu ATM BNI Gold. Seperti namanya, kartu ini di dominasi dengan warna Gold dan motif batik cantik yang dibuat khusus oleh Bank BNI. Kartu Gold ini memiliki biaya admin dan limit transaksi yang lebih tinggi jika dibandingkan dengan kartu BNI silver. Berikut detail biaya admin dan limit transaksi kartu ATM BNI Gold :

KETERANGANLIMIT (/HARI)Pembuatan baruRp 15.000Ganti rusak/hilangRp 20.000Limit tarik tunaiRp 15.000.000/hariLimit transfer sesamaRp 100.000.000/hariLimit transfer antar bankRp 25.000.000/hariLimit pembayaranRp 50.000.000/hariAdministrasi bulananRp 7.5003. Kartu ATM BNI Platinum
Jenis kartu debit ketiga yang dikeluarkan oleh Bank BNI adalah akrtu ATM BNI Platinum. Kartu ini adalah yang paling tinggi dari segi biaya admin dan limit transaksinya jika dibandingkan dengan kartu BNI Silver dan Gold. Sudah sangat jelas bahwa kartu ini memiliki dominasi warna hitam gelap dengan motif batik warna putih ataupun perak. Berikut detail biaya admin dan limit transaksi kartu ATM BNI Platinum :

KETERANGANLIMIT (/HARI)Pembuatan baruRp 20.000Ganti rusak/hilangRp 25.000Limit tarik tunaiRp 15.000.000/hariLimit transfer sesamaRp 100.000.000/hariLimit transfer antar bankRp 50.000.000/hariLimit pembayaranRp 100.000.000/hariAdministrasi bulananRp 10.0004. Kartu ATM BNI GPN Hijau
Kartu Debit keempat yang dikeluarkan oleh Bank BNI adalah kartu ATM BNI GPN Hijau. Kartu ini sudah dilengkapi dengan Chip sehingga jauh lebih aman dan modern. Kartu GPN BNI memang di desain khusus bagi pengguna dengan transkasi dalam negeri saja.

Keuntungan memiliki kartu ATM BNI GPN Hijau ini adalah biaya admin kecil dan transaksi besar. Jadi bukan tidak mungkin jenis kartu ini begitu disukai banyak orang. Berikut detail biaya admin dan limit transaksi kartu ATM BNI GPN Hijau :

KETERANGANLIMIT (/HARI)Pembuatan baruRp 15.000Ganti rusak/hilangRp 20.000Limit tarik tunaiRp 15.000.00/hariLimit transfer sesamaRp 100.000.000/hariLimit transfer antar bankRp 50.000.000/hariLimit pembayaranRp 100.000.000/hariAdministrasi bulananRp 4.0005. Kartu ATM BNI GPN Oranye
Selain warna hijau, Bank BNI juga mengeluarkan kartu ATM GPN berwarna oranye. Sudah admin sebutkan diatas bahwa kartu jenis ini memang dibuat secara khusus bagi pengguna di dalam negeri saja. Berikut detail biaya admin dan limit transaksi kartu ATM BNI GPN Oranye :

KETERANGANLIMIT (/HARI)Pembuatan baruRp 10.000Ganti rusak/hilangRp 15.000Limit tarik tunaiRp 5.000.000/hariLimit transfer sesamaRp 50.000.00/hariLimit transfer antar bankRp 10.000.00/hariLimit pembayaranRp 10.000.00/hariAdministrasi bulananRp 4.0006. Kartu ATM BNI Garuda
Kartu debit keenam yang dikeluarkan oleh Bank BNI adalah kartu ATM BNI Garuda. Kartu ini didominasi dengan warna hitam seperti kartu platinum dan ditambahkan corak batik serta logo garuda Indonesia. Selain itu, kartu ini juga memiliki logo Mastercard. Hebatnya kartu ini bisa digunakan untuk debit dan tap cash secara bersamaan. Berikut detail biaya admin dan limit transaksi kartu ATM BNI Garuda :

KETERANGANLIMIT (/HARI)Pembuatan baruRp 25.000Ganti rusak/hilangRp 25.000Limit tarik tunaiRp 15.000.000/hariLimit transfer sesamaRp 100.000.000/hariLimit transfer antar bankRp 50.000.000/hariLimit pembayaranRp 100.000.000/hariAdministrasi bulananRp 10.0007. Kartu ATM BNI Citilink
Kartu Debit BNI Citilink ini sebenarnya hampir sama dengan BNI Garuda. Kartu ATM BNI Citilink dibuat berkat kerjasama antara PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk, (BNI) dengan PT Citilink Indonesia demi memudahkan para generasi milenial yang sangat suka traveling. Berikut detail biaya admin dan limit transaksi nya :

Taplus Muda

KETERANGANLIMIT (/HARI)Pembuatan baruRp 25.000Ganti rusak/hilangRp 25.000Limit tarik tunaiRp 15.000.000/hariLimit transfer sesamaRp 100.000.000/hariLimit transfer antar bankRp 25.000.000/hariLimit pembayaranRp 50.000.000/hariAdministrasi bulananRp 7.500Taplus

KETERANGANLIMIT (/HARI)Pembuatan baruRp 25.000Ganti rusak/hilangRp 25.000Limit tarik tunaiRp 15.000.000/hariLimit transfer sesamaRp 100.000.000/hariLimit transfer antar bankRp 50.000.000/hariLimit pembayaranRp 100.000.000/hariAdministrasi bulananRp 10.0008. Kartu ATM BNI Taplus Muda
Kartu ATM BNI Taplus muda memang dirancang secara khusus oleh Bank BNI untuk pengguna anak muda dengan rentang umur tahun. Biaya setoran awal jenis rekening ini sangat kecil yakni Rp 100.000. BNI Taplus muda juga sudah dilengkapi dengan berbagai fitur pendukung seperti mobile banking, sms banking dan internet banking. Berikut detail biaya admin dan limit transaksi kartu ATM BNI Taplus Muda :

KETERANGANLIMIT (/HARI)Pembuatan baruGratis (Generik) & Rp 25.000 (Personalized)Ganti rusak/hilangRp 25.000Limit tarik tunaiRp 5.000.000/hariLimit transfer sesamaRp 10.000.000/hariLimit transfer antar bankRp 10.000.000/hariLimit pembayaranRp 10.000.000/hariAdministrasi bulananRp 5.0009. Kartu ATM BNI Taplus Anak
Kartu ATM BNI Taplus Anak memang didesain khusus bagi anak anak di Indonesia untuk gemar menabung. Kartu ini diperuntukan bagi anak usia 0-17 tahun. Berikut detail biaya admin dan limit transaksi kartu ATM BNI Taplus Anak :

KETERANGANLIMIT (/HARI)Pembuatan baruGratis (gambar biasa) & Rp 25.000 (Personalized)Ganti rusak/hilangRp 25.000Limit tarik tunaiRp 500.000Setoran awalRp 100.000Setoran selanjutnyaRp 10.000Limit pembayaranRp 500.000Administrasi bulananGratis10. Kartu ATM BNI Tabunganku
Kartu ATM BNI Tabunganku dirilis agar masyarakat di Indonesia gemar menabung. Ini merupakan program Pemerintah secara langsung yang juga diikuti oleh Bank lain seperti Mandiri, BCA dan BRI. Berikut detail biaya admin dan limit transaksi kartu ATM BNI TabunganKu :

KETERANGANLIMIT (/HARI)Pembuatan baruGratisGanti rusak/hilangRp 15.000Limit tarik tunaiRp 1.000.000/hariLimit transfer sesamaRp 1.000.000/hariSetoran awalRp Rp 100.000Limit pembayaranRp 1.000.000/hariAdministrasi bulananGratis11. Kartu ATM BNI Simpanan Pelajar (Simpel)
Sudah sangat jelas seperti namanya, kartu ATM BNI Simpanan Pelajar memang dikhususkan bagi para pejalar agar gemar menabung demi masa depan. Ini merupakan salah satu program bagus yang dijalankan oleh Bank BNI. Berikut detail biaya admin dan limit transaksi kartu ATM BNI Simpel :

KETERANGANLIMIT (/HARI)Pembuatan baruGratisGanti rusak/hilangRp 10.000Limit tarik tunaiRp 250.000/hariLimit transferRp 250.000/hariSetoran awalRp 5.0000Limit pembayaranRp 250.000/hariAdministrasi bulananRp 1.00012. Kartu ATM BNI Dollar
Kartu ATM BNI Dollar memang diluncurkan secara khusus bagi pengguna yang sering melakukan transaksi keuangan ke luar negeri. Biasanya kartu ATM BNI Dollar digunakan oleh para pebisnis dengan kegiatas ekspor dan impor. Berikut detail biaya admin dan limit transaksinya :

KETERANGANLIMIT (/HARI)Pembuatan baru2 USD/SGD/AUDGanti rusak/hilang2 USD/SGD/AUDLimit tarik tunaiMaks ekuivalen Rp 10.000.000 (USD dan SGD).Setoran awal100 USD/SGD/AUDsetoram selanjutnya5 USD/SGD/AUDLimit pembayaran100 USD/SGDAdministrasi bulanan1 USD/SGD/AUDFAQ
Berikut beberapa pertanyaan seputar jenis kartu ATM BNI :

* Ada berapa jenis kartu ATM BNI ?
Terdapat banyak sekali yakni diatas 10 jenis kartu ATM BNI

* Apakah setiap kartu ATM BNI biaya admin dan limit nya berbeda ?
Benar sekali, biaya admin dan limit kartu ATM BNI berbeda beda sesuai dengan jenis kartu tersebut

* Bagaimana cara mendapatkan kartu ATM BNI ?
Silahkan buat rekening atau tabungan di Bank BNI

* Apakah bisa buat rekening BNI secara online ?
Jelas bisa

* Apakah cek saldo akan dikenakan biaya admin di ATM BNI ?
Tidak, cek saldo gratis

* Berapa biaya admin kartu ATM BNI ?
Setiap jenis kartu ATM BNI memiliki biaya admin yang berbeda, silahkan simak informasi diatas

* Berapa limit transaksi kartu ATM BNI ?
Setiap jenis kartu ATM BNI memiliki limit transaksi yang berbeda, silahkan simak informasi diatas

Demikianlah informasi mengenai jenis kartu ATM BNI beserta dengan biaya admin dan limit transaksinya. Silahkan simak baik baik data diatas agar tidak terjadi kesalahan ketika membuat rekening ATM BNI.

Semoga informasi diatas dapat bermanfaat dan memudahkan kalian yang ingin mengetahui jenis jenis dari kartu ATM BNI. Jangan lupa baca artikel menarik lainnya yang hanya kami sampaikan di pintarcaricuan.com seperti cara beli pulsa lewat BNI.

Terimakasih sudah mau mampir dan membaca di website kami. Silahkan share artikel ini ke akun sosial media kalian seperti facebook ataupun twitter. Sampai jumpa di artikel menarik selanjutnya.