15 HP Kamera Selfie Terbaik Oktober 2022 DxOMark

review1st.com – Tren kamera selfie belakangan mulai menyusut. Tapi masih ada sebagian besar konsumen yang tetap menginginkan kualitas terbaik. Untuk itu kami merilis daftar HP kamera selfie terbaik 2022.

Kami menggunakan peringkat DxOMark untuk menentukan 15 HP kamera selfie terbaik Oktober 2022. Menariknya, beberapa seri baru yang punya kamera depan resolusi besar justru tak masuk dalam daftar ini. Penasaran kan? Yuk kita lihat daftarnya.

Baca juga
* 10 Aplikasi Download Lagu MP3 Gratis di HP Android
* Daftar 10 HP Kamera 48 MP Terbaik
* Daftar 10 HP Kamera Terbaik di Dunia: Spek dan Harga
* 11 Hp 2 Jutaan dengan Fitur NFC

Berikut adalah smartphone terbaik yang masuk dalam daftar 10 HP kamera selfie terbaik 2021 berdasarkan DxOMark. Yuk kita langsung meluncur ke TKP:

Daftar HP kamera selfie terbaik 2022 (DxOMark)
Berikut adalah urutan HP kamera selfie yang ada dalam daftar DxOMark. Ternyata banyak yang memiliki skor seimbang dan untuk kategori kamera depan memang tak ada perkembangan signifikan antar vendor. Kita deretkan 3 besarnya:

1. Huawei P50 Pro
Skor DxOMark: 106
2. Huawei Mate 40 Pro
Skor DxOMark: 104
3. Huawei P40 Pro
Skor DxOMark: 103
Nah ini dia daftar top HP kamera selfie terbaik secara lengkap:

Beriikut adalah HP keluaran lama yang memiliki skor cukup menjanjikan di kategori kamer selfie. Didukung dengan kemampuan jepretan kelas atas.

1. Huawei Nova 6 5G (Skor 100)
Harga: –
Spesifikasi Huawei Nova 6 5G:
* SIM: Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
* Layar: LTPS IPS LCD, 6.57 inci
* Resolusi: 1080 x 2400 pixels, 20:9 ratio (~401 ppi density)
* OS: Android 10.0; EMUI 10
* Chipset: HiSilicon Kirin 990 (7 nm)
* CPU: Octa-core (2×2.86 GHz Cortex-A76 & 2×2.09 GHz Cortex-A76 & 4×1.86 GHz Cortex-A55)
* GPU: Mali-G76 MP16
* Memori Eksternal: Tidak ada
* RAM/ROM: 8/128GB, 8/256GB
* Kamera Utama: Triple 40 MP, f/1.8, 27mm (wide), 1/1.7″, PDAF, Laser AF; 8 MP, f/2.4, 80mm (telephoto), 1/4″, PDAF, Laser AF, OIS, 3x optical zoom; 8 MP, f/2.4, 16mm (ultrawide), no AF; Panorama, HDR, LED flash
* Video: 2160p@30/60fps, , , (gyro-EIS)
* Kamera Selfie: Dual 32 MP, f/2.0, 26mm (wide), 1/2.8″, 0.8µm, PDAF; 8 MP, f/2.2, 17mm (ultrawide); HDR; Video
* NFC: Ada
* USB: 2.0, Type-C 1.0 reversible connector, USB On-The-Go
* Sensor: Fingerprint (side-mounted),
* Baterai: Li-Po 4200 mAh, Fast battery charging 40W (70% in 30min)
* Warna: Black, Blue, Red, Provence
*

2. Samsung Galaxy Note 10+ 5G (Skor 99)
Harga: –
Spesifikasi Samsung Galaxy Note 10+ 5G:

* Layar: Dynamic AMOLED 6.8 inches, Gorilla Glass 6
* Resolusi: 1440 x 3040 pixels, 19:9 ratio (~498 ppi density)
* OS: Android 9.0 (Pie), One UI
* Chipset: Exynos 9825 (7 nm)
* CPU: Octa-core (2×2.73 GHz Mongoose M4 & 2×2.4 GHz Cortex-A75 & 4×1.9 GHz Cortex-A55)
* GPU: Mali-G76 MP12
* RAM/ROM: 12/256 GB, 12/512GB
* Memori Eksternal: microSD, up to 1 TB (uses shared SIM slot)
* Kamera Belakang: Quad (12 MP, f/1.5-2.4, 27mm (wide), 1/2.55?, 1.4µm, Dual Pixel PDAF, OIS;12 MP, f/2.1, 52mm (telephoto), 1/3.6?, 1.0µm, PDAF, OIS, 2x optical zoom;16 MP, f/2.2, 12mm (ultrawide), 1.0µm, Super Steady video; TOF 3D VGA camera; LED flash, auto-HDR, panorama
* Video: 2160p@30/60fps, 1080p@30/60/240fps, , HDR10+, dual-video rec., stereo sound rec., gyro-EIS & OIS
* Kamera Selfie: Single 10 MP, f/2.2, 26mm (wide), 1.22µm, Dual Pixel PDAF; Dual video call, Auto-HDR; Video
* USB: 3.1, Type-C 1.0 reversible connector
* NFC: Ada
* Baterai: Li-Ion 4300 mAh, Fast battery charging 45W, USB Power Delivery 3.0, Fast Qi/PMA wireless charging 15W, Power bank/Reverse wireless charging 9W

BACA JUGA HP Dibawah 5 Jutaan Terbaik November 20223. ASUS Zenfone 6 (Skor 98)
Spesifikasi Asus Zenfone 6:
* SIM: Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
* Layar: IPS LCD, 6.4 inci, Gorilla Glass 6
* Resolusi: 1080 x 2340 pixels, 19.5:9 ratio (~403 ppi density)
* OS: Android 9.0 (Pie), ZenUI 6
* Chipset: Qualcomm SM8150 Snapdragon 855 (7 nm)
* CPU: Octa-core (1×2.84 GHz Kryo 485 & 3×2.42 GHz Kryo 485 & 4×1.78 GHz Kryo 485)
* GPU: Adreno 640
* Memori Eksternal: microSD, up to 1 TB (dedicated slot)
* RAM/ROM: 6/64GB, 6/128GB, 8/256GB
* Kamera Utama: Dual 48 MP, f/1.8, 26mm (wide), 1/2.0″, 0.8µm, PDAF, Laser AF; 13 MP, f/2.4, 11mm (ultrawide); Dual-LED flash, HDR, auto panorama (motorized rotation)
* Video: 2160p@30/60fps, 1080p@30/60/240fps, ; gyro-EIS (except @240/480fps)
* Kamera Selfie: Dual Motorized flip-up main camera module; Dual-LED flash, HDR, auto panorama (motorized rotation); Video: 2160p@30/60fps, 1080p@30/60/240fps, , ; gyro-EIS (except @240/480fps)
* NFC: Ada
* USB: 2.0, Type-C 1.0 reversible connector
* Sensor: Sidik jari (rear-mounted)
* Baterai: 5000 mAh, Fast battery charging 18W
* Warna: Midnight Black, Twilight Silver
*

4. Samsung Galaxy S10 5G (Skor 97)
Spesifikasi Samsung Galaxy S10 5G:
* Layar: Dynamic AMOLED 6.4 inches,
* Resolusi: 1440 x 3040 pixels, 19:9 ratio
* OS: Android 9.0 (Pie), One UI
* Chipset: Exynos 9820 Octa (8 nm)
* CPU: Octa-core (2×2.73 GHz Mongoose M4 & 2×2.31 GHz Cortex-A75 & 4×1.95 GHz Cortex-A55)
* GPU: Mali-G76 MP12
* RAM/ROM: 1 TB/12 GB, 8/128GB, 8/512 GB
* Memori Eksternal: microSD, up to 512 GB
* Kamera Belakang: 12 MP, f/1.5-2.4, 26mm (wide), 1/2.55?, 1.4µm, Dual Pixel PDAF, OIS +12 MP, f/2.4, 52mm (telephoto), 1/3.6?, 1.0µm, AF, OIS, 2x optical zoom + 16 MP, f/2.2, 12mm (ultrawide), 1.0µm
* Kamera Depan: 10 MP, f/1.9, 26mm (wide), 1.22µm, Dual Pixel PDAF + 8 MP, f/2.2, 22mm (wide), 1.12µm, depth sensor
* USB: Type-C
* NFC: Ada
* Baterai: 4100 mAh

5. Samsung Galaxy S10 Plus (Skor 96)
Harga: Rp 9 jutaan
Spesifikasi Samsung Galaxy S10+
* Layar: Dynamic AMOLED 6.4 inches,
* Resolusi: 1440 x 3040 pixels, 19:9 ratio
* OS: Android 9.0 (Pie), One UI
* Chipset: Exynos 9820 Octa (8 nm)
* CPU: Octa-core (2×2.73 GHz Mongoose M4 & 2×2.31 GHz Cortex-A75 & 4×1.95 GHz Cortex-A55)
* GPU: Mali-G76 MP12
* RAM/ROM: 1 TB/12 GB, 8/128GB, 8/512 GB
* Memori Eksternal: microSD, up to 512 GB
* Kamera Belakang: 12 MP, f/1.5-2.4, 26mm (wide), 1/2.55?, 1.4µm, Dual Pixel PDAF, OIS +12 MP, f/2.4, 52mm (telephoto), 1/3.6?, 1.0µm, AF, OIS, 2x optical zoom + 16 MP, f/2.2, 12mm (ultrawide), 1.0µm
* Kamera Depan: 10 MP, f/1.9, 26mm (wide), 1.22µm, Dual Pixel PDAF + 8 MP, f/2.2, 22mm (wide), 1.12µm, depth sensor
* USB: Type-C
* NFC: Ada
* Baterai: 4100 mAh

6. Huawei Mate 30 Pro (Skor 93)
Harga: –

Spesifikasi Huawei Mate 30 Pro:
* Layar: AMOLED, 6,6 inci, Gorilla Glass
* Resolusi, Full HD+, 1176 x piksel, refresh rate 60Hz
* OS: Android 10, EMUI 10
* Chipset: Kirin 990
* CPU: octa core 2,86 GHz
* GPU: Mali-G76 16 core
* Kamera Utama: Quad (Sony IMX600 40MP; lensa telephoto 8MP, f/2.4; OIS 3x optical zoom; sensor ToF), Xenon flash
* Kamera Selfie: Triple (32MP; ultra wide; ToF sensor)
* NFC: Ada
* USB: Type-C
* Baterai: 4500 mAh, 40W SuperCharge dan 27W SuperWireless Charge

7. Google Pixel 3 (Skor 93)
Spesifikasi Google Pixel 3:
* SIM: Nano-SIM card & eSIM
* Layar: P-OLED, 5,5 inci, IP68, Corning Gorilla Glass 5
* Resolusi: 1080 x 2160 pixels, 18:9 ratio (~443 ppi density)
* OS: Android 9.0 (Pie), upgradable to Android 10.0
* Chipset: Qualcomm SDM845 Snapdragon 845 (10 nm)
* CPU: Octa-core (4×2.5 GHz Kryo 385 Gold & 4×1.6 GHz Kryo 385 Silver)
* GPU: Adreno 630
* Memori Eksternal: Tidak ada
* RAM/ROM: 4/64GB, 4/128GB
* Kamera Utama: Single 12.2 MP, f/1.8, 28mm (wide), 1/2.55″, 1.4µm, dual pixel PDAF, OIS; Dual-LED flash, Auto-HDR, panorama
* Video: , 1080p@30/60/120fps, (gyro-EIS)
* Kamera Selfie: Dual 8 MP, f/1.8, 28mm (wide), PDAF; 8 MP, f/2.2, 19mm (ultrawide), no AF; Auto-HDR;Video
* NFC: Ada
* USB: 3.1, Type-C 1.0 reversible connector
* Sensor: Fingerprint (rear-mounted)
* Baterai: Li-Po 2915 mAh, fast battery charging 18W, QI wireless charging
* Warna: Clearly White, Just Black, Not Pink

BACA JUGA HP Gaming 1 Jutaan Terbaik November 2022, Kualitas Bagus8. Google Pixel 4 (Skor 92)
Harga: –
Spesifikasi Google Pixel 4:
* SIM: Nano-SIM card & eSIM
* Layar: P-OLED, 5.7 inci, Corning Gorilla Glass 5
* Resolusi: 1080 x 2280 pixels, 19:9 ratio (~444 ppi density)
* OS: Android 10.0
* Chipset: Qualcomm SM8150 Snapdragon 855 (7 nm)
* CPU: Octa-core (1×2.84 GHz Kryo 485 & 3×2.42 GHz Kryo 485 & 4×1.78 GHz Kryo 485)
* GPU: Adreno 640
* Memori Eksternal: Tidak Ada
* RAM/ROM: 6/64GB, 6/128GB
* Kamera Utama: Dual 12.2 MP, f/1.7, 27mm (wide), 1/2.55″, 1.4µm, dual pixel PDAF, OIS; 16 MP, f/2.4, 50mm (telephoto), 1/3.6″, 1.0µm, PDAF, OIS, 2x optical zoom; Dual-LED flash, Auto-HDR, panorama
* Video: , 1080p@30/60/120fps, (gyro-EIS)
* Kamera Selfie: Dual 8 MP, f/2.0, 22mm (wide), 1.22µm, no AF; TOF 3D camera; Auto-HDR; Video
* NFC: Ada
* USB: 3.1, Type-C 1.0 reversible connector
* Sensor: Face ID
* Baterai: Li-Po 2800 mAh, Fast battery charging 18W, QI wireless charging
* Warna: Clearly White, Just Black, Oh So Orange
*

9. Samsung Galaxy Note 9 (Skor 92)
Harga: Rp 8 jutaan
Spek Singkat Samsung Galaxy Note 9:
* Chipset: Exynos 9810 Octa (10 nm)
* RAM & Memori: 6 GB & 128 GB Kamera
* Kamera: Dual 12 MP + 12 MP
* Kamera selfie: 8MP
* Baterai: Li-Ion 4000 mAh

10. Huawei P30 Pro (Skor 89)
Harga: Rp 9,6 juta
Spek Singkat Huawei P30 Pro:
* Chipset: Exynos 9820 Octa (8 nm)
* RAM & Memori: 8 GB & 512 GB
* Kamera: Triple 12 MP + 12 MP + 16 MP
* Kamera selfie: 24MP
* Baterai: Li-Ion 4100 mAh

Dan berikut adalah jajaran HP kamera selfie yang terlempar dari jajaran 10 besar.

11. OnePlus 7 Pro
OnePlus 7 Pro yang dirilis OnePlus ternyata bisa duduk di peringkat ke 4 dengan skor DxOMark selfie 86. Smartphone yang ada hubungan keluarga dengan OPPO, Vivo dan Realme ini ternyata memakai triple kamera di bodi belakangnya.

Kamera OPPO OnePlus 7 Pro mengandalkan sensor 48Mp, kamera telephoto 8MP serta kamera ultra wide angle 16MP. Dan kamera selfie 16 MP. Untuk dapur pacunya, perangkat Android ini dibenami dengan Snapdragon 855.

Spek Singkat OnePlus 7 Pro:
* Chipset: Qualcomm SDM855 Snapdragon 855 (7 nm)

* RAM & Memori: 256 GB, 8/12 GB RAM atau 128 GB, 6 GB RAM
* Kamera: Quad 48 MP + 8 MP + 16 MP
* Kamera selfie: 16 MP
* Baterai: Li-Ion 4000 mAh
* Harga: Rp 8.900. . Xiaomi Mi Mix 3
Spesifikasi dan Harga Xiaomi Mi Mix 3

Xiaomi Mi Mix 3 adalah HP flagship tahun lalu yang memiliki kualitas kamera selfie nan superior. Di situs DxOMark HP Xiaomi ini berhasil meraih skor 84 dalam hal kamera selfie.

Lebih dari itu, kamera selfie HP ini memiliki tampilan unik karena memiliki mekanisme slding. Bisa dibuka saat hendak dipakai. Mengandalkan dual camera 24 MP, 1/2.8″, 0.9µm dan kamera 2 MP dengan depth sensor. Sudah didukung LED flash, HDR dan rekam video

BACA JUGA HP Dibawah 4 Jutaan Terbaik November 2022Di bodi belakang, kamera HP Xiomi Mi Mix 3 terdiri dari dua kamera 12 MP + 12 MP. Sensor pertama disuplai lensa wide, aperture f/1/8, fitur Dual Pixel PDAF dan 4-axis OIS. Sensor kedua punya lensa telephoto.

Spek Singkat Xiaomi Mi Mix 3:
* Chipset: Qualcomm SDM660 Snapdragon 660 (14 nm)
* RAM & Memori: 6 GB & 128 GB
* Kamera: Dual 12 MP + 12 MP
* Kamera selfie: 24MP + 2MP
* Baterai: Li-Ion 3500 mAh
* Harga: –

13. iPhone XS Max
Spesifikasi dan Harga iPhone XS Max

Apple iPhone XS Max adalah satu-satunya smartphone yang memakai platform berbeda. Jika para rivalnya memakai sistem operasi Android, seri ini berbasis iOS. Dan ternyata meski memakai software berbeda, Apple iPhone XS Max berhasil meraih DxOMark 105 dan DxOMark selfie 82.

Kualitas iPhone memang tak diragukan lagi jika bicara soal fotografi. Sang vendor sendiri sebenarnya hanya memasangkan dual camera di HP ini. Yakni dengan lensa wide resolusi 12 MP dan lensa telefoto 2x optical zoom 12MP. Sudah dibekali OIS dan PDAF.

Spesifikasi Singkat iPhone XS Max:
* Chipset: Apple A12 Bionic (7 nm)
* RAM & Memori: 4 GB & 256 GB
* Kamera: Dual 12 MP + 12 MP
* Kamera Selfie: Dual 7 MP, f/2.2, 32mm (standard)
TOF 3D camera

* Baterai: Li-Ion 3174 mAh
* Harga: Rp 17.800.000 *)

14. Samsung Galaxy S9+
Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy S9+

Posisi Samsung Galaxy S9+ dalam kategori HP selfie terbaik 2019 ternyata cukup tiggi. Menempati posisi keenam, smartphone flaghsip Samsung 2018 ini mencatatkan skor 81 di situs benchmark kamera DxOMark.

Samsung Galaxy S9+ sendiri memiliki satu buah kamera depan saja. Resolusi yang disuguhkan smartphone ini yakni 8MP, f/1.7, 25mm (wide), 1/3.6″, 1.22µm ditunjang autofokus. Bisa melakukan dual video call dilengkapi Auto HDR dan sanggup merekam video

Sementara kamera belakang HP ini terdiri dari dual kamera 12 MP+ 12 MP. Kamera 12 MP pertama punya dual aperture f/1.5 dan f/2.4 yang juga mendukung Dual Pixel PDAF. Sementara kamera 12 MP lainnya punya bukaan f/2.4.

Spek Singkat Samsung Galaxy S9+:
* Chipset: Exynos 9810 Octa (10 nm)
* RAM & Memori: 6 GB & 64 GB
* Kamera: Dual 12 MP +12 MP
* Kamera selfie: 8MP
* Baterai: Li-Ion 3500 mAh
* Harga: Rp 8.400. . Google Pixel 2
Google Pixel 2 merupakan salah satu smartphone yang sudah agak jebot. Tapi ternyata kualitas kamera selfienya cukup baik. Bahkan bisa menorehkan skor 77 di DxOMark mengalahkan smartphone baru seperti Mate 20 Pro atau P20 Pro.

Kamera depan HP Android ini sendiri mengandalkan resolusi 8MP, f/2.4, 27mm (wide), 1/3.2″, 1.4µm. Mendukng HDR dan bisa merekam video kualitas Untuk kamera utamanya, Google Pixel 2 ini memiliki resolusi 12,2MP.

Spek Singkat Google Pixel 2:
* Chipset: Qualcomm SDM 835 (10 nm)
* RAM & Memori: 4 GB & 64/128 GB
* Kamera: 12,2 MP
* Kamera selfie: 8MP
* Baterai: 2700 mAh
* Harga: –

Baca Juga
* 10 HP Kamera Terbaik 2 Jutaan Oktober * 10 HP Kamera Terbaik Oktober 2022 (DxOMark)
* HP Kamera Terbaik Harga Murah Oktober HP Kamera Selfie Terbaik 2022
Nah, itulah daftar 15 HP kamera selfie terbaik Oktober 2022 yang berhasil kami rangkum untuk reviewbro & sis. Untuk saat ini, beberapa merek smartphone seperti OPPO, Vivo, Nokia dll. masih belum bisa menempatkan jajaran produknya dalam daftar 10 HP kamera selfie terbaik 2022.